Motor

7 Sepeda Motor Honda Terbaru Tahun 2020-2021

Setiap tahun, bulan, atau bahkan setiap hari, media otomotif selalu memuat pemberitaan mengenai berbagai hal, termasuk sepeda motor Honda terbaru. Salah satu produsen sepeda motor terbesar di dunia ini memang terkenal produktif dalam mengeluarkan produk-produk terbarunya. Bahkan, bisa dibilang kalau Honda hampir tidak pernah absen dalam mengeluarkan produk terbaru setiap …

Kenali Penyebab Motor Tiba Tiba Mati dan Ini Solusinya!

Sedang dikendarai dan motor tiba tiba mati sering kali dijumpai di jalanan. Kondisi ini akan berbahaya bagi pengendara motor tersebut dan pengendara lainnya jika mesin mati di saat kondisi jalan ramai atau posisi motor berada di tengah jalan. Mesin yang tiba-tiba mati akan membuat pengendara menjadi panik dan bingung. Alhasil, …

New Honda Genio 2023: Skutik Stylish dengan Teknologi Terkini

Otoman, selamat datang kembali di dunia otomotif yang penuh dengan inovasi dan gaya. Kali ini, kita akan membahas tentang skutik terbaru dari Honda, yaitu New Honda Genio 2023. Skutik stylish ini hadir dengan desain yang memikat hati dan teknologi terkini yang siap memanjakan pengendara. Mari kita simak apa saja yang …

Sederhana, Inilah Cara Memperbaiki Kopling Ganda Motor

Kopling ganda adalah sistem kopling yang memiliki dua mekanisme kopling pada motor yang terdapat pada jenis transmisi motor matic. Namun, adakalanya kopling ganda ini bermasalah sehingga performa motor kurang baik. Cara memperbaiki kopling ganda motor juga harus memperhatikan beberapa masalah lainnya. Disebutkan di atas bahwa kopling ganda bekerja pada dua …

5 Penyebab Knalpot Motor Nembak Pas Lepas Gas

Bagi pengendara motor, ketika mendengar suara knalpot meletup-letup pastilah merasa kurang nyaman. Terlebih jika keadaan jalan sedang ramai-ramainya, suara bising dari knalpot tersebut justru dapat meningkatkan emosi. Sebenarnya, apa penyebab knalpot motor nembak pas lepas gas? Penyebabnya bisa terdiri dari banyak faktor. Suara nembak pada knalpot ini bisa terjadi pada …

Jangan Salah Memilih, Inilah Cara Membaca Kode Oli Kendaraan Yang Benar

Cara Membaca Kode Oli – Oli merupakan salah satu komponen yang memiliki fungsi penting dalam setiap kendaraan, dimana fungsi oli yakni sebagai pelumas mesin kendaraan. Dikarenakan fungsinya yang penting, maka dari itu kita dituntut untuk melakukan pengecekan secara rutin sehingga kita bisa tau kapan kita harus mengganti oli kendaraan kita. …

Kenali 3 Penyebab Oli Motor Bocor dan Cara Mengatasinya

Penyebab Oli Motor Bocor – Oli bocor mungkin sudah sering terjadi dikarenakan berbagai macam penyebab. Biasanya kejadian ini bisa datang tanpa disadari oleh pemilik motor tersebut. Padahal dengan kondisi oli yang bocor bisa merusak komponen komponen yang terdapat pada motor, misalnya oli bisa masuk keruang pembakaran dan memicu munculnya asap …

Fungsi Torque Wrench: Alat Penting Untuk Keamanan!

Fungsi Torque Wrench

Dalam berbagai industri, termasuk otomotif, manufaktur, dan konstruksi, ketepatan dan keamanan merupakan hal yang krusial dalam setiap pengerjaan. Salah satu faktor utama yang mempengaruhi hal tersebut adalah penerapan torsi yang tepat pada komponen atau bahan yang diolah. Di sinilah peran penting torque wrench (kunci torsi) muncul. Artikel ini akan mengajak …

Cara Mudah Mengetahui Kampas Rem Motor Matic Habis atau Belum

Kampas Rem Motor Matic – Kita tau jika rem merupakan salah satu perangkat yang sangat vital pada kendaraan bermotor. Tanpa adanya rem, maka motor akan susah dikendalikan dan bisa membuat pengendara mengalami kecelakaan. Dikarenakan fungsinya yang sangat penting, maka untuk hal perawatan rem motor ini harus dilakukan secara berkala dan …

9 Tips Merawat Motor Matic Agar Tetap Ngacir Di Jalan

Tips Merawat Motor Matic – Saat ini di Indonesia trend penggunaan motor matic menjadi idola bagi masyarakat Indonesia baik laki laki maupun perempuan. Hal ini tak lepas karena penggunaan motor matic yang terbilang cukup mudah saat dikendarai, sehingga membuat pangsa pasar motor matic bisa mengalahkan motor bebek dan motor sport. …