Tidak selalu mobil kecil murah dinilai jelek dan memiliki sedikit fitur penunjang sesuai kebutuhan. Nyatanya, banyak juga kendaraan roda empat harga terjangkau berukuran kecil yang menawarkan banyak sekali kelebihan. Kira-kira apa saja pilihannya? Jangan minder jika Anda baru mampu membeli mobil ukuran kecil yang murah harganya. Hal terpenting adalah kendaraan tersebut …
Warta OTO Berita otomotif terbaru dalam dan luar negeri mengenai highlight, informasi, tips, modifikasi dan review mobil listrik