Bukan menjadi kasus baru bila kita kerap menjumpai produk dipalsukan berasal dari produk yang bermerk dengan kualitas baik, termasuk asal Negeri Gajah Putih ini. Lantas seperti apa ciri dari produk knalpot DBS yang original? Sebelum mengetahui ciri, mari berkenalan sekilas mengenai knalpot merk DBS ini. Simak ulasan di bawah ini. …
Warta OTO Berita otomotif terbaru dalam dan luar negeri mengenai highlight, informasi, tips, modifikasi dan review mobil listrik