Fungsi Suspensi
Fungsi Suspensi pada Sepeda Motor

Fungsi Suspensi pada Sepeda Motor

Fungsi Suspensi pada Sepeda Motor ialah sebagai peredam getaran, sehingga Fungsi Suspensi pada Sepeda Motor menurun atau bahkan rusak anda akan merasa tak nyaman saat melintasi jalan yang tidak rata / bergelombang. Jika Getaran tak diredam bisa mempengaruhi komponen – komponen mesin lainya serta bodi motor, oleh karenanya Suspensi Sepeda Motor harus selalu dirawat agar kinerja fungsinya tetap prima. Setiap sepeda motor sudah dilengkapi dengan suspensi untuk kenyamanan berkendara. Untuk itu alangkah baiknya kita mengenali fungsi – fungsi Suspensi di Motor.

Suspensi atau juga disebut shockbreaker yang memang dirancang khusus untuk meredam getaran ketika kendaraan melewati jalur bergelombang ini memungkinkan anda merasakan empuk pada saat melewati jalur apapun. Komponen suspensi ini terletak di bagian depan dan juga bagian belakang. Berikut ini ulasan lengkapnya.

Viral :   Kapan Waktu Ganti Oli Motor Matic yang Tepat?

Fungsi komponen Suspensi bagian depan

  • Silinder garpu: sebagai wadah minyak oli suspensi / shockbreaker
  • Seal Oli: untuk menjaga agar oli di shock tak keluar dari silinder garpu
  • Seal debu: sebagai. Komponen yang menjaga supaya kotoran tak masuk ke dalam silinder debu.
  • Tabung garpu: untuk membuat sekat / ruang dari silinder garpu dengan tabung garpu.
  • Cincin stopper: untuk menahan oli shock supaya tidak bergerak ke atas pada saat terjadi tekanan.
  • Torak garpu: untuk membagi ruang bawah (atas & bawah torak garpu)
  • Baut garpu: untuk mencegah oli keluar dari shockbreaker.
  • Pegas reaksi: untuk meyerap sekaligus menerima getaran dari roda saat melewati lintasan yang tidak rata.
  • Pegas garpu: untuk menahan torak bergerak ke arah atas dan juga berfunsi meredam getaran pada roda saat jalan bergelombang.
Viral :   Fungsi Komutator pada Motor Starter

Fungsi komponen Suspensi bagian belakang

  • Piston road: sebagai jalur penampang piston & dudukan piston
  • Shims & piston: untuk mengatur sirkulasi oli di dalam tabung, sehingga oli bisa menyerap getaran dengan maksimal. Jika 2 komponen ini rusak maka kinerja atauĀ Fungsi dari Suspensi pada Sepeda Motor bisa lumpuh.
  • Spring: untuk menahan beban sepeda motor & memudahkan proses rebound.
  • Piggyback: sebagai tempat tampungan oli yang mengisi shock dan sebagai tabung pengisian gas nitrogen & hanya diterakan pada beberapa jenis kendaraan saja.

Demikianlah tentang Fungsi Suspensi pada Sepeda Motor dari wartaoto.com. Semoga ulasan ini bermanfaat šŸ™‚