Tag Archives: Ciri kerusakan lower arm mobil

Mengenal Fungsi Lower Arm dan Ciri-ciri Kerusakannya

Mengenal Fungsi Lower Arm dan Ciri-ciri Kerusakannya – Lower arm merupakan salah satu komponen yang terdapat pada sistem suspensi mobil, komponen ini terbilang salah satu bagian terpenting untuk menjaga suspensi kendaraan tetap stabil saat dikemudikan. Tanpa adanya komponen ini, maka mobil tidak akan terasa nyaman saat dikendarai meski sudah dilengkapi …